Kali ini aku tak akan menangis jadi aku tak akan bersedih lagi
Supaya tidak ada lagi kata-kata yang menyakitkan untuk diingat
Mengapa kita harus fokus pada rasa sakit yang sudah ditinggalkan?
Bali begitu banyak bentuknya, cinta apalagi
Esok, ku ajari engkau cara memeluk diri dan menyendiri dengan damai
Biar engkau tahu dicintai dalam keadaan buruk
Agar engkau bisa bahagia merasakan perasaan yang dalam
Karena ku tahu engkau haus akan rasa cinta
Apakah ini sesuatu yang terlihat menyedihkan?
Ubud, September 2021
No comments:
Post a Comment